fbpx

6 Jenis Sumbangan Untuk Panti Asuhan Yatim

Jenis sumbangan untuk panti asuhan

Jenis sumbangan untuk panti asuhan yang dapat kamu berikan antara lain bahan makanan pokok, perlengkapan sekolah, buku bacaan dan pelajaran, dan perlengapan ibadah. Erlazetcharity.id – Memberi sumbangan atau bantuan kepada orang yang membutuhkan adalah perbuatan terpuji dan berbuah pahala bagi pelakunya. Salah satu golongan yang berhak menerima sumbangan atau bantuan adalah anak yatim yang berada […]

Wajib Tahu, Ini Empat Cara Melatih Diri Agar Rajin Bersedekah

Bersedekah

Erlazetcharity.id – Cara melatih diri agar rajin bersedekah antara lain menjadikan sedekah sebagai rutinitas, sedekah bersama teman dan menanamkan kesadaran dalam diri bahwa harta adalah titipan Allah. Sahabat, Pernah gak sih kita mengalami hal berikut ini, berniat untuk bersedekah akan tetapi akhirya gak jadi karena uangnya terpakai untuk kebutuhan yang lain atau berniat sedekah namun […]

Muslim Wajib Tahu, 5 Keutamaan Khatam Al Quran Berikut Ini

Keutamaan Khatam Al Quran

Erlazetcharity.id – Mengkhatamkan Al Quran atau membacanya sampai selesai merupakan salah satu target bagi siapa saja yang membacanya. Tahukah sahabat, membaca Al Quran sampai selesai memiliki keutamaan tersendiri, salah satunya ialah mendatangkan Rahmat Allah sebagaimana disebutkan dalam salah satu hadits Nabi SAW. Lebih dari itu, terdapat keutamaan mengkhatamkan Al Quran lainnya, tentunya ini hanya di […]

Bacaan Niat Shalat Sunnah Qobliyah Subuh Beserta Waktu dan Keutamaannya

bacaan niat shalat sunnah qobliyah subuh

Erlazetcharity.id – Shalat sunnah qobliyah subuh disunnahkan untuk umat Islam sebanyak dua rakaat sebelum melaksanakan shalat subuh. Shalat sunnah ini disebut juga shalat sunnah fajar dan memiliki keutamaan yang besar bagi siapa saja yang melaksanakannya. Adapun yang menjadi pertanyaan banyak orang mengenai shalat sunnah qobliyah subuh ini ialah bacaan niatnya. Nah, sahabat dapat mengetahui bacaan […]

Masuk Bulan Rajab, Mari Bayar Utang Puasa Ramadan yang Belum Lunas

Bayar Qadha Puasa Ramadan

Erlazetcharity.id – Puasa yang ditinggal pada bulan Ramadan karena uzhur syar’i wajib dibayar (qadha) oleh umat Islam sesuai dengan jumlah puasa yang ditinggalkan. Kewajiban mengqadha puasa sendiri tiba setelah Ramadan berakhir, dalam hal ini umat Islam dianjurkan agar menyegerakan puasa qadha tersebut sebelum Ramadan berikutnya tiba kembali. Bulan Rajab yang hanya terselang satu bulan dari […]

5 Cara Sedekah Subuh Mudah Tanpa Keluar Rumah

Cara Sedekah Subuh di Rumah Sendiri

Indonesiaberbagi.id – Bersedekah di waktu subuh adalah salah satu pilihan waktu untuk bersedekah dan menebar manfaat kepada orang yang membutuhkan. Pada umumnya, cara sedekah subuh dilakukan dengan mengisi kotak amal di masjid saat melakukan shalat subuh berjamaah. Namun demikian, ada kalanya seseorang memiliki udzur atau halangan untuk pergi ke masjid di waktu subuh. Nah, seperti […]

10 Manfaat Sedekah Subuh untuk Umat Islam

manfaat sedekah subuh

Erlazetcharity.id – Sedekah subuh dilakukan dengan tujuan untuk menuai pahala kebaikan lebih awal sedari pagi, sedekah ini diberikan kepada orang yang membutuhkan baik dari unsur keluarga, tetangga atau yatim dhuafa. Salah satu manfaat sedekah subuh adalah memberi kemudahan bagi yang membutuhkan di waktu pagi, misalkan kebutuhan sarapan. Tujuan dari sedekah subuh sendiri ialah untuk melatih […]

Bacaan Doa Sedekah Subuh Lengkap Arab, Latin dan Terjemahannya

bacaan doa sedekah subuh

Erlazetcharity.id – Bersedekah di waktu Subuh sama halnya dengan membantu orang lain lebih awal yakni di pagi hari sebelum semuanya beraktivitas. Sedekah subuh sendiri dapat dilakukan dengan beberapa cara mulai dari sedekah makanan, membantu orang sakit, mengisi kotak amal di masjid ataupun membantu orang-orang lain dalam mencukupi kebutuhannya di waktu pagi. Dalam hal ini, waktu […]

Lima Orang yang Berhak Menerima Sedekah Subuh

Sedekah Subuh

Erlazetcharity.id – Sedekah subuh adalah salah satu jenis pemberian yang populer di tengah masyarakat. Pemberian ini dilakukan pada waktu subuh hingga sebelum matahari terbit. Melihat keutamaan dari sisi waktunya, waktu Subuh adalah waktu yang memiliki banyak keutamaan diantaranya menjadi waktu pergantian dari malam menuju pagi, memiliki keutamaan mulai dari pahala ibadah yang setara dengan bumi […]

4 Cara Sedekah Subuh Bagi Perempuan Tanpa Keluar Rumah

sedekah subuh bagi perempuan

Erlazetcharity.id – Sedekah Subuh adalah salah satu amalan sedekah yang dilaksanakan pada waktu Subuh hingga matahari terbit. Bagi Perempuan, sedekah subuh dapat ditunaikan tanpa harus keluar rumah dengan beberapa cara, baik online maupun cara lainnya yang mudah. Bagi perempuan, bersedekah termasuk di waktu subuh merupakan amalan yang dianjurkan oleh Nabi SAW, yang mana pada anjuran […]